PERINGATAN! 5 Hal ini Menunjukkan Anda Mempunyai Kepercayaan Diri yang Rendah. | dan Bagaimana Mengatasinya.

PERINGATAN! 5 Hal ini Menunjukkan Anda Mempunyai Kepercayaan Diri yang Rendah. | dan Bagaimana Mengatasinya - Seperti saya sendiri, kebanyakan orang juga bahkan tidak menyadari bahwa mereka memiliki masalah kepercayaan diri yang besar.  Jika sobat merasakan sesuatu yang mengganggu dalam diri sobat,  seperti sesuatu yang merusak dari dalam diri sobat terhadap apa yang seharusnya bisa sobat lakukan namun karena hal tersebut sehingga membuat kepercayaan diri sobat hancur. 

http://kangocid.blogspot.com/2016/01/peringatan-5-hal-ini-menunjukkan-anda.html


Itulah perasaan yang akan menghalang-halangi manisnya keberhasilan sobat,  dan jelas nantinya sobat akan merasa bersalah yang akan terngiang dalam pikiran sobat bahkan bisa-bisa sampai terbawa susah tidur.  Memang miungkin ini adalah masalah yang kecil sebenarnya yang sobat tahu kalo ini hilang sobat yakin akan memiliki kepercayaan diri yang lebih. 

Selama bertahun-tahun mungkin sobat telah mulai mencoba menghilangkan sesuatu yang menghalangi itu,  namun masih belum memuaskan.  Jadi sebenarnya pda intinya seperti pisau kecil yang menghalangi maka kita cukup menghempaskan pedang yang lebih besar sehingga menjadikan pisau kecil itu hilang,  sama juga dengan masalai ini untuk mengatasi hal ini anda cukup melawannya dengan kepercayaan diri yang lebih besar lagi. 

Jika sobat masih memiliki sesuatu yang menghalangi,  atau membuat sobat tampil kurang maksimal maka cobalah lihat daftar di bawah ini mungkin bisa membantu.

PERINGATAN! 5 Hal ini Menunjukkan Anda Mempunyai Kepercayaan Diri yang Rendah. | dan Bagaimana Mengatasinya


1.  Sobat merasa terdorong untuk memeriksa telepon ketika ditinggal dalam keadaan sendirian dalam situasi sosial. 
Misalkan ya,  ada dua orang berada dalam sebuah warung makan / restoran dengan asyik mereka ngobrol,  dan kemudian salah sarunya pergi ke toilet misalnya,  otomatis yang satunya menyadari kalo dia sedang sendiri di situ, dan seperti kebanyakan diperbuat orang-orang maka naluri pertamanya adalah untuk membuka ponsel...  entah itu memeriksa pemberitahuan atau bahkan hanya sekedar berutar-putar di sosmed.  Menurut anda ini hanya untuk mengurangi kebosanan kah? 
Salah!
Kangocid jamin bahwa alasan orang melakukan hal ini adalah karena meraka merasa kalo mereka seperti sedang dilihat oleh orang lain yang melihat dia sendiri dalam situasi sosial. Dia berpikir bahwa orang lain akan memperhatikannya dan berpikiran jelek ketika melihatnya merasa sendiri.  Sementara ternyata pada kenyataannyasedikit bahkan hampir tidak ada yang peduli dengan keadaan sobat saat itu.  Dan sobat merasa seolah-olah kalo sobat addalah pusat perhatian (padahal kan tidak? )

Solusi:
Sobat perlu membuktikan kepada diri anda sendiri bahwa sendirian dalam situasi sosial  itu tidak memiliki konsekuensi negatif (seperti yang dibayangkan) sama sekali.  Dan ketika sobat mencapai pada tahap ini maka sobat akan benar-benar merasa terbebaskan dari penjara.  Mulailah dari lingkup yang kecil terlebih dulu,  seperti kafe. Dengan tidak memeriksa telepon,  tidak membaca majalah.  Luangkan waktu sobat untuk berinteraksi dengan orang-orang yang sedang sama-sama di situ.  Dan ini akan berdampak sobat akan lebih percaya diri secara sosial 8% dari orang di luar sana. 

Tantangan kangocid:
Bagi sobat yang ingin mencoba menghilangkan problem ini,  cobalah untuk mendatangi sebuah pesta atau klub malam saja,  dan mulailah mencoba membuat percakapan dengan orang baru setidaknya 5 orang.  Dan karena ini adalah acara umum,  jadi di sinilah kesempatan sobat untuk benar-benar menguji kepercayaan diri sobat. 

2.  Was-was dengan penampilan ketika mau keluar rumah
Yang satu ini juga agak mirip seperti yang pertama di atas,  dia merasa seperti di hakimi orang lain.  namun untuk yang kali ini lebih spesifik banyak kita lihat orang-orang itu keluar rumah dengan tampak sudah benar-benar berdandan dan tampak seperti sempurna.  dengan melihat hal itu menunjukkan bahwa mereka telah mnghabiskan waktu yang banyak hanya untuk tampil pas keluar rumah,  bahkan yang itu hanya untuk sekedar pergi berbelanja di toko juga "macak" dulu.  ah sungguh melelahkan ya. 
Terlihat baik untuk diri sendiri dan terlihat baik untuk diri orang lain merupakan dua konsep yang jelas berbeda.  Jika sobat mempunyai pemikiran bagaimana terlihat selalu mengesankan di hadapan masyarakat maka ini adalah pemikiran yang sangat keliru.  Karena setiap orang mempunyai selera berbeda-beda toh juga nantinya kita juga akan menemui masa tua dan jelek.  Bukankan lebih baik untuk tidak usah peduli dengan apa yang dipikirkan orang lain tentang penampilan sobat? 

Solusi
Singkatnya adalah dengan menjadi diri anda sendiri,  janganlah memaksa penampilan hanya karena gengsi,  fokus saja pada diri sendiri bagaimana yang menurut sobat tampak ideal untuk diri anda.  Bukan apa yang orang lain pikirkan.  Misalkan seseoarang itu melihat bahwa dirinya adalah mempunyai jiwa pemimpin dan seni,  jadi dia bisa menggabungkan keduanya sesuai yang mana yang ideal menurutnya,  bukan mengikuti kebanyakan tren yang tersebar saat itu dan dia nyaman dengan tampilannya itu. 

Tantangan kangocid:
Ingin meyelesaikan rasa khawatir tersebut bahwa akan dihina publik dengan tampilan yang tidak umum?  coba saja untuk tidak rajin mandi (tapi tetap sikat gigi ya xD),  dan jangan gunakan cermin,  tampillah  dengan gaya seadanya.  Pergilah keluar setidaknya sekali sehari,  dengan memakai pakaian terburuk sobat,  seperti pakaian norak,  ga usah pake make up,  aksesoris, dll.  Ya pertama pasti anda akan dinilai oleh orang lain.  Tapi tidak ada hal buruk yang akan terjadi.  nah setelah seminggu berjalan seperti itu,  maka jalan-jalan sobat setelah itu tidak akan tampak seperti masalah besar. 

3.  Berbohong dengan alasan cinta damai,  menghindari konflik,  dan jaga imej. 
Takut menghadapi konflok membuat kebayakan orang untuk memperbaiki kehidupan mereka (memanipulasi).  coba bayangkan dalam keadaan sobat tidak ada rahasia terhadap sekitar atau tidak ada yang di senmbunyikan,  apa yang sobat rasakan?  memang mungkin pada awalnya hal ini terlihat sangat menakutkan,  namun bila kita banyangkan sekali lagi edngan kondisi yang benar-benar terwwujud seperti itu maka mungkin itu lah yang dimnamakan keindahan sejatinya bermasyarakat/ berteman. 
Mencoba untuk menjaga lingkungan bebas konflik hanyabisa dilakukan melalui ketidakjujuran bagi kebanyakan orang.  Dan pada akhirnya semakin suanda memanipulasi  dan berbohong terntang diri anda maka semakin sulit pula bagi sobat untuk membagnun kepercayaan diri.  Rasa percaya diri dan keyakinan diri memerlukan pandangan dasar dari diri anda bahwa anda sebagai 'orang baik' harus biswa enerima keadaan diri sendiri. 

Solusi:
Ini memang terlihat rumit bukan?  Hal ini dapat tampak seolah-olah mustahil dilakukan,  tapi ketahuilah jujur itu lebih membuat hubungan semakin harmonis.  Mulailah dari hal-hal yang kecil dan mulailah belajar memberikan kebenaran tentang diri sobat. 

Tantangan kangocid
Membiarkan orang lain mengetahui kelemahan sobat adalah kunci terbaik untuk mengatasi rasa takut sobat bahwa orang-orang akan meninggalkan sobat ketika mengetahui kelemahan anda tersebut.  Jika sobat benar-benar ingin melepaskan ketakukan itu. 
Maka anda lah yang harus meberitahukan terlebih dulu,  dan lepaskanlah rasa takut itu mengalir sendirinya. 

4.  Stres yang dilampiaskan dengan narkoba dan hal-hal jelek (sesaat). 
Disini bagaimana sobat mengatasi stres ketika masalah datang adalah gambaran ukuran kepercayaan diri sobat.  Mereka yang menghadapinya dengan kepala dingin dan berjuang untuk membangun kepercayaan diri dengan cepat adalah cara terbaik.  Namun jika sobat termasuk kedalam mereka yang ketika terkena stres dengan datangnya maslah kemudian kok malah melampiaskannya dengan menghindari konflok,  dengan nikotin,  alkohol,  obat-obatan telarang,  perilaku seksual komplusif.  Maka sobat perlu perubahan. Ketika sobat merasakan keniktan memuncak denhgan melakukan itu untuk menghindari rasa sakit dari masalah yang sedang dihadapi,  maka sobat telah mengkonfirmasi kepada diri saendiri ahwa anda tidak bisa mengatasinya. 

Solusi:
Kebenaran yang sederhana adalah bahwa sobat BISA menanganinya.  Dan satu-satunya cara membuat sobat percaya sobat bisa menangani situasi stres di atas adalah dengan menanganinya,  mengatasinya,  menghadapinya.  Sambil terikan "aku akan menyelesaikannya!!!" dan itulah kunci kepercayaan diri; kemampuan untuk mengandalikan diri sendiri.  jadi ketika sobat merasa down atau cemas tentang situasi,  buatlah janji terhadap diri sendiri bahwa sobat tidak akan menggunak kesenangan sesaat untuk melewati itu: sobat akan menghadapinya sendiri sampai selesai. 

Tantangan kangocid
Tinggalkanlah semua botol sobat,  tidak ada rokok,  atau zat adiktif,  tidak ada seks atau masturbasi.  Hanya hidup bersih dan hadapilah masalah sobat dengan kepala dingin tanpa membutuhkan hal-hal buruk di atas.  gunakanlah orang lain untuk menasehati,  memberi motivasi kepada sobat,  tetapi sobat juga harus bisa melakukannya meski tanpa bantuan mereka. 

5.  Berprasangka jelek (suuzon)
Apakah orang lain di luar asna tidak melakukan hal ini?  kangocid meragukan hal itu.  berprasangka jelek adalah ketika sobat mencoba berfikir dan menebak pemikiran seseorang,  dan ini adalah yang merupakan pemikiran yang negatif,  dimana sobat mencoba untuk menghindari ketidaksetujuan mereka,  atau sobat ada rasa benci terhadap mereka dan mencari kebenaran itu.  Semua alasan ini adalah sebenarnya berpangkal pada ketakutan.  Seseorang yang benar-benar percaya diri tidak peduli dengan anggapan orang lain dan tidak berprasangka buruk bahkan mereka akan langsung bertanya untuk sebuah kejelasan. 
Berprasangka jelek hanya akan menyebabkan masalah besar.  Karenanya sobat bisa-bisa terjaga (susah tidur) dan mencemaskan megapa DIA mencuekkan sobat ketika di tempat kerja.  Tanpa menyadari bahwa sebenarnya mereka seperti itu mungkin karena ada masalah keluarga atau masalah pribadi lainnya yang tidak ada hubungannya dengan sobat dan bahkan ketika itu tidak menyadari sobat.  Atau sobat merasa seperti mereka merendahkan sobat,  kebetulan mereka memiliki postur wajah yang tampak angkuh dan mereka yang malu berada di sekitar sobat. 

Solusi:
Berhentilah berprasangka buruk!ini benar-benar sederhana bukan?  tapi tentu saja tidak semudah itu,  lakukanlah secara bertahap.  Coba hal ini selama seminggu; jadi setiap kali sobat mendapati keadaan berburuk sangka,  maka coba bayangkan sebuah alternatif yang berlawanan.  Misalnya sobat berpikir bahwa DIA menganggap sobat iru acuh dan sombong,  maka cobalah untuk membayangkan bahwa mereka berpikir baik tentang diri sobat. 

Tantangan kangocid
Mintalah orang apa yang mereka pikirkan ketika sobat menemukan diri anda dalam keadaan berburuk sangka padanya.  Cobalah untuk jujur dengan asumsi sangkaan sobat itu dan bahkan beri tahulah mereka bahwa sobat sedang mencoba memecahkan kebiasaan berburuk sangka.  Misalnya dengan megatakan " hey jon,  hari ini aku luhat kamu kok sedikit beda ya pas ngeliak aku,  aku mulai ngerasa gugup, kalo-kalo ada yang salah dengan tingkahku nsehingga membuatmu seperti itu? .  Ya,  ini kadang-kadang dapat menimbulkan konflok,  tapi setidaknya permasalahannya sama-sama clear,  daripada terlanjur misskomunikasi,  salah paham. 

Nah itu saja artikel mengenai kebiasaan kecil yang seharusnya dihindari,  semuanya akan kembali pada sobat masing-masing.  Pilihan ada di tanganmu.  Cobalah bertanya pada diri sendiri:
" apa harapan saya untuk 10 tahun dari sekarang kalo saya tidak berubah sejak sekarang?  Berapa lama lagi saya akan mengakhiri masalah kepercayaan diri ini? 

0 Response to "PERINGATAN! 5 Hal ini Menunjukkan Anda Mempunyai Kepercayaan Diri yang Rendah. | dan Bagaimana Mengatasinya."

Posting Komentar

Silakan berkomentar yang sopan
Dilarang komentar spam
Dilarang naruh link aktif
Komen yang relevan ya sob!